Sabtu, 17 Desember 2011

Mendapatkan uang lewat Blog

Adsense IndonesiaSahabat blogger tentunya mau mendapatkan uang lewat blog kita sendiri. Sekarang ini banyak sekali jasa adsense yang bisa memberikan penghasilan tambahan melalui blog kita dengan memasangkan ikan. Pada kesempatan kali ini saya akan menjelaskan bagaimana mendaftar di salah satu Adsense indonesia yaitu AdsenseCampKlik disini  untuk masuk ke  AdsenseCamp.
1. Setelah berhasil masuk klik CREATE PUBLISHER ACCOUNT.
2. Isikan data diri anda sesuai halaman yang sedah disediakan.
3. Setelah mendaftar, mulailah membuat iklan dan pasang pada blog anda.

Semoga sahabat sekalian bisa membuat blog anda sebagai mesin pencetak uang yang menguntungkan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar